Berikut adalah Spesial Transfer Pemain Bintang La Liga Spanyol:
SERGIO AGUERO
Usia: 23
Klub: Atletico Madrid
Caps Internasional: 25 (10 gol) untuk Argentina
Posisi: Forward
Nilai transfer: €45m
Penampilan: 41 (27 gol)
Klub yang tertarik: R. Madrid, Chelsea, Juve, Man City
Kemungkinan hengkang: 100%
KARIM BENZEMA
Usia: 23
Klub: Real Madrid
Caps Internasional: 37 (12 gol) untuk Prancis
Posisi: Penyerang
Nilai transfer: €27m
Penampilan: 48 (26 gol)
Klub yang tertarik: Juve, Arsenal, Man City, Tottenham
Peluang untuk hengkang: 30%
BOJAN KRKIC
Usia: 20
Klub: Barcelona
Caps Internasional: 1 (0 gol) untuk Spanyol
Posisi: penyerang
Nilai transfer: €12m
Penampilan: 35 (6 gol)
Klub yang tertarik: Villarreal, Arsenal, Udinese, City
Peluang hengkang: 50%
DAVID DE GEA
Usia: 20
Klub: Atletico Madrid
Caps Internasional: 0 (0 gol) untuk Spanyol
Posisi: Kiper
Nilai transfer: €20m
Penampilan: 48 (0 gol)
Klub yang tertarik: Manchester United
Kans untuk hengkang: 100%
DIEGO FORLAN
Usia: 32
Klub: Atletico Madrid
Caps Internasional: 74 (29 gol) untuk Uruguay
Posisi: Penyerang
Nilai transfer: €10m
Penampilan: 42 (10 gol)
Klub yang tertarik: Besiktas, Al Wasl, Seattle Sounders
Kemungkinan hengkang: 80%
RICARDO KAKA
Usia: 29
Klub: Real Madrid
Caps Internasional: 82 (27 gol) untuk Brasil
Posisi: Penyerang
Nilai transfer: €40m
Penampilan: 20 (7 gol)
Klub yang tertarik: Inter, Juventus, Chelsea, Man City
Peluang untuk hengkang: 50%
JUAN MATA
Usia: 23
Klub: Valencia
Caps Internasional: 11 (4 goals) untuk Spanyol
Posisi: Winger
Nilai transfer: €20m
Penampilan 44 (10 gol)
Klub yang tertarik: Liverpool
Kemungkinan hengkang: 50%
GIUSEPPE ROSSI
Usia: 24
Klub: Villarreal
Caps Internasional: 22 (6 gol) untuk Italia
Posisi: penyerang
Nilai transfer: €35m
Penampilan: 56 (32 gol)
Klub yang tertarik: Barcelona, Inter, Juventus, Spurs
Kemungkinan hengkang: 80%
Tidak ada komentar:
Posting Komentar